Jadwal Pelajaran Tematik untuk SD
Juli 23, 2014
Tambah Komentar
Dikarenakan adanya perubahan kurikulum yang baru, yaitu ke kurikulum 2013 yang sedang diterapkan secara bertahap, maka dari itu penggunaan jadwal pelajaran pun akan disesuaikan dengan kurikulum. Nah, untuk menyusun jadwal pelajaran secara tematik bisa dikatakan cukup sulit, dikarenakan sebelum jadwal tematik ini diterapkan para guru masih menggunakan jadwal pelajaran yang disusun berdasarkan mata pelajaran. Jadi, wajar saja jika agak kesulitan dikarenakan ini merupakan hal yang baru.
Setiap kelas diberikan beberapa tema yang berbeda, dimana harus selesai dalam jangka waktu yang telah ditentukan. Guru harus mampu mengaitkan beberapa kompetensi dasar sebuah mata pelajaran melalui sebuah tema. Jadwal pelajaran tematik ini dilakukan sejalan dengan adanya perubahan kurikulum 2013, pada tahun ajaran 2014/2015 ini, akan diterapkan di kelas 1,2,4, dan 5 SD di seluruh Indonesia.
Dibawah ini, anda dapat mengunduh contoh format pembuatan jadwal pelajaran secara tematik untuk SD :
Setiap kelas diberikan beberapa tema yang berbeda, dimana harus selesai dalam jangka waktu yang telah ditentukan. Guru harus mampu mengaitkan beberapa kompetensi dasar sebuah mata pelajaran melalui sebuah tema. Jadwal pelajaran tematik ini dilakukan sejalan dengan adanya perubahan kurikulum 2013, pada tahun ajaran 2014/2015 ini, akan diterapkan di kelas 1,2,4, dan 5 SD di seluruh Indonesia.
Dibawah ini, anda dapat mengunduh contoh format pembuatan jadwal pelajaran secara tematik untuk SD :
- Jadwal pembelajaran tematik Kurikulum 2013 kelas 1 SD
- Jadwal pembelajaran tematik Kurikulum 2013 kelas 2 SD
- Jadwal pembelajaran tematik Kurikulum 2013 kelas 4 SD
- Jadwal pembelajaran tematik Kurikulum 2013 kelas 5 SD
Belum ada Komentar untuk "Jadwal Pelajaran Tematik untuk SD"
Posting Komentar
Komentar dimoderasi
Komentar akan muncul apabila disetujui oleh penulis