Contoh Pantun Teka-Teki
Januari 09, 2014
Tambah Komentar
Berikut contoh-contoh pantun teka-teki :
Kain batik selendang batik
Beri berjambul benang sutera
Hamba bertanya kepada adik
Berapa banyak kaki kuda
Di tengah sawah orang membajak
Hujan gerimis menanam padi
Wahai tuan orang yang bijak
Binatang apa tanduk di kaki
Pagi hari menanak nasi
Nasi bekal orang di sawah
Cobalah terka pantunku ini
Akar diatas pucuk dibawah
Ada mahluk mati
Hingap di pohon mati
Kalau dipukul
Berbunyi segenap negeri
Burung nuri burung dara
Terbang ke sisi taman kayangan
Cobalah cari wahai saudara
Makin diisi makin ringan
Pandai besi di sungai Puar
Duduk termenung di depan pintu
Siang gelap malam bersinar
Hewan apa gerangan itu
Wahai tolan wahai saudara
Wahai saudara wahai saudari
Cobalah pikir oleh saudara
Orang tua berbaju besi
Kain batik dari pekan
Kain songket dari Toraja
Bersisik bukannya ikan
Berpayung bukannya raja
Burung dara terbang kenangka
Dekat belimbing sapi mengamuk
Wahai saudara cobalah terka
Lulus kambing tak lulus nyamuk
Tuan khatib menjala todak
Dapat satu pegang di tangan
Manusia bukan binatang tidak
Namun berkaki dan bertangan
Kain batik selendang batik
Beri berjambul benang sutera
Hamba bertanya kepada adik
Berapa banyak kaki kuda
Di tengah sawah orang membajak
Hujan gerimis menanam padi
Wahai tuan orang yang bijak
Binatang apa tanduk di kaki
Pagi hari menanak nasi
Nasi bekal orang di sawah
Cobalah terka pantunku ini
Akar diatas pucuk dibawah
Ada mahluk mati
Hingap di pohon mati
Kalau dipukul
Berbunyi segenap negeri
Burung nuri burung dara
Terbang ke sisi taman kayangan
Cobalah cari wahai saudara
Makin diisi makin ringan
Pandai besi di sungai Puar
Duduk termenung di depan pintu
Siang gelap malam bersinar
Hewan apa gerangan itu
Wahai tolan wahai saudara
Wahai saudara wahai saudari
Cobalah pikir oleh saudara
Orang tua berbaju besi
Kain batik dari pekan
Kain songket dari Toraja
Bersisik bukannya ikan
Berpayung bukannya raja
Burung dara terbang kenangka
Dekat belimbing sapi mengamuk
Wahai saudara cobalah terka
Lulus kambing tak lulus nyamuk
Tuan khatib menjala todak
Dapat satu pegang di tangan
Manusia bukan binatang tidak
Namun berkaki dan bertangan
Belum ada Komentar untuk "Contoh Pantun Teka-Teki"
Posting Komentar
Komentar dimoderasi
Komentar akan muncul apabila disetujui oleh penulis